
Kemarin,
adalah hari terakhir Ujian Nasional SMA dengan mata pelajaran pilihan. Sorenya,
Line, Facebook, Blogger, Twitter dibanjiri dengan keluhan sejenis “Soalnya
susah”, “Ini efek pelajaran dikurangi jadi empat kali ya”, “Ujian Nasional rasa
SBM” (<-oke ini lebay), dan lainnya....